Gilig Guru

Beranda » 2011 » Desember

Monthly Archives: Desember 2011

Bila Muslim Mengucapkan “Selamat Natal”, Akidahnya Terganggu!

Muslim : “Bagaimana liburanmu?”
David : “Baik, kenapa kau tidak mengucapkan selamat natal padaku ?”
Muslim : “Tidak, agama kami menghargai semua agama, termasuk agamamu, tapi dalam beribadah, agama saya melarang ikut-ikutan.”
David : “Tapi kenapa, bukankah hanya sekedar kata-kata? Teman muslimku yang lain, mengucapkannya padaku.”
(lebih…)

Makna Imajiner Nasionalisme: Strategi Pengkotakan?

Pengertian

  1. Menurut kamus wordweb, ada beberapa pengertian nasionalisme, yakni: (i) Rasa cinta pada suatu negara dan kesediaan untuk berkorban demi negara tersebut. (ii) Doktrin bahwa budaya nasional suatu bangsa atau kepentingannya lebih utama dibandingkan bangsa lain. (iii) Doktrin bahwa suatu bangsa harus berdiri sendiri. Nasionalisme juga sering digantikan dengan kata “patriotisme”
  2. Nasionalisme tidak dapat lepas dari kata dasarnya nation yang masih menurut wordweb, berarti “Sebuah kelompok masyarakat yang diatur secara politik dalam satu pemerintahan”, dan beberapa makna lainnya. (lebih…)

Menghadiahkan Pahala kepada Orang Meninggal Menurut Muhammadiyah

Menghadiahkan Pahala kepada Orang Meninggal

Ada perbedaan pendapat di kalangan ulama tentang boleh-tidaknya mengirimkan atau menghadiahkan pahala kepada orang yang telah meninggal dunia. Disini saya mengambilkan pendapat yang terkuat menurut saya.

  1. Berdoa adalah permohonan kepada Allah agar permintaannya dikabulkan, apakah itu berupa penghapusan dosa, penerimaan amal, membarokahi rizqi, dan sebagainya. Berdoa telah disepakati boleh diperuntukkan bagi siapa saja, sebagaimana doa ampunan bagi seluruh kaum Muslimin baik yang telah meninggal maupun masih hidup. Orang yang berdoa akan mendapatkan pahala dari amalnya tersebut, sedangkan orang yang didoakan akan mendapatkan sesuai permintaan yang dipanjatkan, insyaAllah. (lebih…)